Belajar Menapaki Kehidupan & Berevolusi Untuk Kehidupan Yang Lebih Baik.
Mutiara Hati

Visi :
"Menapaki Revolusi Era Baru Bangsa Indonesia Tahun 2045"
Sang Mutiara Hati. Diberdayakan oleh Blogger.
Anda Butuh Training Manajemen, Training SDM, Survey Kepuasan Pelayanan dan Research di Perusahaan Anda?

Corona, Kuliah, dan e-learning

Virus Corona (Corona Virus Diseas "COVID-19) menjadikan kegiatan belajar mengajar yang biasanya mengharuskan tatap muka kini akhirnya terpaksa harus belajar menggunakan media online (e-learning). mengutip dari website learningsuite.id E-learning sebenarnya sudah mulai dipopulerkan sejak tahun 1960, ketika ditemukannya program Computer Based Training pertama (CBT program). penggunaan media online interaktif sekarang ini sudah sangat berkembang pesat, saya sebagai dosen yang harus merespon kondisi kekiniaan mengharuskan mengajar mahasiswa dengan beberapa metode. seperti penggunaan Google Classroom dan elearning.stkipnutegal.ac.id untuk mengelola kelas saya, kemudian penggunaan zoom meeting, google meet, dan webex sebagai ruang belajar interaktif, hingga upload materi belajar pada youtube agar perbendaharaan materi tidak hilang dan bisa diputar oleh mahasiswa saya. 

perkembangan dan pemanfaatan e-Learning di Perguruan Tinggi
perkembangan dan pemanfaatan elearning di perguruan tinggi sebenernya sudah sejak lama berkembang di Indonesia, seperti berikut ini: 
Beberapa perguruan tinggi menggunakan platform Moodle yang open source, diantaranya:
Sistem e-Learning tersebut ditujukan untuk menjembatani dosen/guru dengan mahasiswa/siswa dalam proses belajar mengajar di luar jam kuliah/sekolah.
Undang-undang RI no. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, pada pasal 31 menyatakan:
  • Pendidikan jarak jauh berfungsi memberikan layanan pendidikan kepada kelompok masyarakat yang tidak dapat mengikuti pendidikan secara tatap muka atau reguler.
  • Pendidikan jarak jauh diselenggarakan pada semua jalur,jenjang dan jenis pendidikan.
  • Pendidikan jarak jauh diselenggarakan dalam berbagai bentuk, modus dan cakupan yang didukung oleh sarana dan layanan belajar serta sistem penilaian yang menjamin mutu lulusan sesuai dengan standar nasional pendidikan
  • Bentuk pendidikan jarak jauh mencakup program pendidikan tertulis (korespondensi), radio, audio/video, TV dan/atau berbasis jaringan komputer
Dengan demikian sebenarnya eLearning dimungkinkan untuk penggunaan PJJ pada semua jalur,jenjang dan jenis pendidikan.
Pada tahun 2006, ada sekitar 69 Provider (Perguruan Tinggi), yang menyelenggarakan PJJ untuk D3 TKJ (Teknik Komputer dan Jaringan), diantaranya :
Dalam pelaksanaannya, mahasiswa mengikuti perkuliahan secara tatap muka dalam 1 minggu tiap bulannya, sedangkan 3 minggu lainnya menggunakan eLearning di tempat magang/kerja masing-masing mahasiswa.

Contoh e-learning yang saya upload di youtube
0 Komentar untuk " Corona, Kuliah, dan e-learning "
Back To Top